Beranda » Yaris » Agya » Toyota Protes, Program LCGC Rencana dihapus Pemerintah

Toyota Protes, Program LCGC Rencana dihapus Pemerintah

Dipublish pada 10 April 2017 | Dilihat sebanyak 641 kali | Kategori: Agya, Calya, Toyota Lain

Toyota Protes, Program LCGC Rencana dihapus Pemerintah

TOYOTA BALI, Pemerintah mewacanakan untuk menghapus insentif fiskal untuk low cost green car (LCGC). Jika jadi, maka pabrikan pembuat LCGC seperti Toyota dan Daihatsu harus membayar pajak penjualan atas barang mewah (PPnBM).

Hub : https://wa.me/6281339654288

Rencana ini disebut baru akan diberlakukan jika pemerintah telah mengeluarkan kebijakan baru soal low carbon emission vehicle (LCEV). Ada tiga mobil yang bakal masuk program ini, yaitu mobil hybrid, mobil BBG, dan mobil listrik.

Menanggapi hal ini, PT Toyota Astra Motor (TAM) selaku pabrikan otomotif terbesar di Indonesia mengaku tenang-tenang saja. Melalui jawaban yang cukup klise, pejabat PT TAM mengaku akan mendukung program apapun yang dicanangkan.

Ia mengatakan, investasi yang sudah dikucurkan para pabrikan LCGC masih tetap bisa dimanfaatkan dalam program baru nanti. Apalagi, menurutnya, teknologi Toyota yang ada saat ini sudah siap menyesuaikan dengan aturan baru itu.

Untuk diketahui, salah satu fokus LCEV adalah semakin meningkatkan konsumsi bahan bakar. Jika pada program LCGC mobil diwajibkan memenuhi minimal 20 km per liter, maka pada LCEV konsumsinya harus bisa mencapai 28 km per liter.

Bagikan ke

Belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Artikel Lainnya
httpwwwbali toyotacom

Toyota Jadi Brand Mobil Paling Pengaruh di Dunia

Dipublish pada 21 June 2016 | Dilihat sebanyak 5.586 kali | Kategori: Agya, Alphard, Avanza, Camry, Corolla Altis, Dyna, Etios, Fortuner, Hiace, Hilux, Innova, Land Cruiser, Nav1, Rush, Sienta, Toyota FT 86, Veloz, Vios, Yaris

Toyota Jadi Brand Mobil Paling Pengaruh di Dunia TOYOTA Denpasar Bali– Majalah Forbes setiap tahunnya menerbitkan daftar merek paling berharga di dunia (most valuable brands). Lima teratas ditempati merek nonautomotif yang sudah sangat dikenal, yakni Apple, Google, Microsoft, Coca-Cola, dan Facebook.... selengkapnya

Toyota Bali Toyota Denpasar

Tampilan All New Avanza Bali yang semakin menawan

Dipublish pada 29 November 2021 | Dilihat sebanyak 362 kali | Kategori: Avanza

TOYOTA BALI, Tampilan All New Avanza yang semakin menawan!, Sekali lihat pasti susah berkedip deh kalo New Avanza lewat~ Eksteriornya kece banget, dilengkapi dengan LED Head Lamp, LED Rear Combi Lamp, dan New Tire Wheels. selengkapnya

httpwwwbali toyotacom

Apakah Toyota Kembangkan Innova dan Avanza Hybrid

Dipublish pada 14 June 2017 | Dilihat sebanyak 709 kali | Kategori: Avanza, Innova

Toyota Bali, Populasi mobil berteknologi hybrid, gabungan mesin pembakaran dan motor listrik kian bertambah di dunia. Toyota sendiri mencatat sejak dirilis tahun 1997 lalu, ada setidaknya 10 juta unit mobil hybrid di pasaran. Hub : https://wa.me/6281339654288 selengkapnya

httpwwwbali toyotacom

Sienta Buatan Indonesia Laris di Negara Tetangga

Dipublish pada 1 August 2017 | Dilihat sebanyak 651 kali | Kategori: Sienta

Toyota Bali, PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) berencana untuk terus mengembangkan kegiatan ekspornya. Tahun ini, misalnya TMMIN akan menerjunkan varian andalan terbarunya, All New Sienta Hub : https://wa.me/6281339654288 selengkapnya