Beranda » Avanza » Avanza Tetap Jadi Favorit Meski Harganya Terus Naik

Avanza Tetap Jadi Favorit Meski Harganya Terus Naik

Dipublish pada 16 April 2017 | Dilihat sebanyak 892 kali | Kategori: Avanza

Avanza Tetap Jadi Favorit Meski Harganya Terus Naik

TOYOTA BALI, Mobil MPV keluaran PT Toyota-Astra Motor tampaknya masih menjadi favorit masyarakat di Indonesia. Hal itu terlihat dari data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo)

Hub : https://wa.me/6281339654288

dimana MPV berkapasitas 7 penumpang itu menempati posisi 1 penjualan wholesales di Indonesia.

Sepanjang Januari-Maret 2017, Toyota Avanza sudah terjual sebanyak 35.713 unit. “Jadi ceritanya kalau kita ikutin dari sejak Kijang, masuk Avanza itu terjadi pergeseran, marketnya Kijang tiba-tiba turun, begitu signifikan, goyang, Avanza naiknya luar biasa, nah sekarang, levelnya Kijang sudah stabil, 4.000 nggak bakal goyang, dan launching produk baru naik sekitar 6.000, jadi 6.000 naik 50 persen,” ungkap Executive General Manager Vehicle Sales Operation Sub Directorate PT Toyota Astra Motor (TAM), Fransiscus Soerjopranoto di Jakarta.

“Kalau Avanza tetap backbone sampai kapanpun juga, meski harganya terus naik, apalagi nanti kalau ada perubahan model lagi, itu pasti booming lagi Avanza. Masih tetap diuber walaupun harganya Rp 200 jutaan,” sambung Soerjo.

Namun ada juga yang memprediksi eksistensi Avanza bakalan terganggu oleh kehadiran MPV 7 penumpang dari Mitsubishi yang bakalan meluncur di semester kedua tahun ini, yakni XM Concept. Soal adanya pesaing baru ini, Soerjo malah menyambutnya.

Bagikan ke

Belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Artikel Lainnya
httpwwwbali toyotacom

Toyota Jadi Brand Mobil Paling Pengaruh di Dunia

Dipublish pada 21 June 2016 | Dilihat sebanyak 11.861 kali | Kategori: Agya, Alphard, Avanza, Camry, Corolla Altis, Dyna, Etios, Fortuner, Hiace, Hilux, Innova, Land Cruiser, Nav1, Rush, Sienta, Toyota FT 86, Veloz, Vios, Yaris

Toyota Jadi Brand Mobil Paling Pengaruh di Dunia TOYOTA Denpasar Bali– Majalah Forbes setiap tahunnya menerbitkan daftar merek paling berharga di dunia (most valuable brands). Lima teratas ditempati merek nonautomotif yang sudah sangat dikenal, yakni Apple, Google, Microsoft, Coca-Cola, dan Facebook.... selengkapnya

httpwwwbali toyotacom

Tampilan Toyota Kijang Innova Venturer

Dipublish pada 1 January 2017 | Dilihat sebanyak 1.071 kali | Kategori: Innova

Tampilan Toyota Kijang Innova Venturer TOYOTA Venturer Bali, TAM dan TMMIN sepertinya sedang kejar target akhir tahun. Setelah diketahui akan segera meluncurkan New Yaris yang dilengkapi dengan varian Heykers, kini Innova akan hadir dengan varian tambahan yaitu Toyota Kijang Innova... selengkapnya

Toyota Bali Toyota Denpasar

New Avanza 2019 Mearih Tahta Mobil Terlaris di Indonesia

Dipublish pada 7 April 2019 | Dilihat sebanyak 1.098 kali | Kategori: Avanza, Veloz

TOYOTA DENPASAR – Avanza terus tancap gas di tengah perebutan tahta mobil terlaris di Indonesia. Sesuai dengan janji Toyota, distribusi Avanza bulan Maret tampak mengalami peningkatan yang signifikan. Tercatat sepanjang Maret 2018 secara wholesales, 8.538 unit Avanza terdistribusi dari pabrik... selengkapnya

info Promo Toyota Tukad Balian Bali 081339654288

info Promo Toyota Tukad Balian Bali 081339654288

Dipublish pada 20 June 2025 | Dilihat sebanyak 188 kali | Kategori: Toyota Lain

Toyota Tukad Balian BALI, layanan konsultasi, info promo, diskon, atau test drive di lokasi juga tersedia. Langsung hubungi Dirgantara Toyota. Dealer Toyota Bali adalah Toyota Cokroaminoto Denpasar, berlokasi di Jalan Cokroaminoto, Pemecutan Kaja, Kec. Denpasar Utara, Kota Denpasar Dirgantara –... selengkapnya