Beranda » Toyota FT 86 » Camry » Toyota Keluarkan Camry untuk Balapan

Toyota Keluarkan Camry untuk Balapan

Dipublish pada 12 January 2017 | Dilihat sebanyak 962 kali | Kategori: Camry

Toyota Keluarkan Camry untuk Balapan

Toyota Camry Bali, Biasanya produsen mobil membutuhkan waktu yang cukup lama untuk membuat versi balap dari mobil standar. Tapi tidak bagi Toyota, khususnya untuk Camry model balap.

Seiring dengan diluncurkannya Camry generasi ke-8 di Detroit Motor Show, Toyota juga memperlihatkan versi balapan Camry yang akan bertarung di NASCAR tahun ini.

Kepala Desain Camry Masato Katsumata mengawasi pembuatan Camry NASCAR dengan desain dari Calty Design, studio desain Toyota Amerika Utara dan Toyota Racing Development (TRD).

Untuk bagian penggerak, Camry NASCAR menggunakan penggerak roda belakang (Rear Wheel Drive), dengan transmisi manual empat kecepatan.

Camry NASCAR Cup-spec akan melakoni debutnya di sirkuit Daytona, Florida, Amerika Serikat, sebulan sebelum model ini dipamerkan di musim panas 2017.

Bagikan ke

Belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Artikel Lainnya
httpwwwbali toyotacom

Toyota Jadi Brand Mobil Paling Pengaruh di Dunia

Dipublish pada 21 June 2016 | Dilihat sebanyak 11.949 kali | Kategori: Agya, Alphard, Avanza, Camry, Corolla Altis, Dyna, Etios, Fortuner, Hiace, Hilux, Innova, Land Cruiser, Nav1, Rush, Sienta, Toyota FT 86, Veloz, Vios, Yaris

Toyota Jadi Brand Mobil Paling Pengaruh di Dunia TOYOTA Denpasar Bali– Majalah Forbes setiap tahunnya menerbitkan daftar merek paling berharga di dunia (most valuable brands). Lima teratas ditempati merek nonautomotif yang sudah sangat dikenal, yakni Apple, Google, Microsoft, Coca-Cola, dan Facebook.... selengkapnya

httpwwwbali toyotacom

Toyota Mau Ingin C-HR Jadi Semangat Penjualan Mobil Hybrid

Dipublish pada 14 September 2016 | Dilihat sebanyak 978 kali | Kategori: CHR

Toyota Mau Ingin C-HR Jadi Semangat Penjualan Mobil Hybrid Toyota Bali,  sudah memamerkan SUV terbarunya yaitu C-HR di beberapa pameran dunia termasuk di Indonesia. Walaupun desainnya bisa menjadi bahan perdebatan, Toyota menginginkan mobil ini menjadi mobil laris di selengkapnya

httpwwwbali toyotacom

Toyota Akan Produksi LCGC Untuk Taxi

Dipublish pada 15 January 2017 | Dilihat sebanyak 904 kali | Kategori: Agya, Calya

Toyota Akan Produksi LCGC Untuk Taxi Avanza Transmover Bali, Boleh jadi saat ini Toyota memberikan pilihan Avanza Transmover untuk menjadi kendaraan taksi. Lalu mungkinkah Toyota ikut menyiapkan LCGC khusus taksi? selengkapnya

httpwwwbali toyotacom

Toyota Agya Dimata Pecintanya

Dipublish pada 10 April 2017 | Dilihat sebanyak 1.048 kali | Kategori: Agya

Toyota Agya Dimata Pecintanya Toyota Bali, Toyota Astra Motor (TAM) sudah meluncurkan Agya terbaru yang mendapatkan beberapa penyegaran. Apa kata pecinta Agya soal model baru ini? Hub : https://wa.me/6281339654288 selengkapnya