TOYOA DENPASAR – Dealer Toyota mulai membuka pemesanan untuk Avanza dan Veloz baru yang diharapkan debut pada 12 Agustus mendatang. Umumnya, konsumen yang berminat cukup menyetorkan Rp 5 juta sebagai tanda jadi (SPK).
Memang, mobil yang mengusung nama Grand New ini bakal hadir dengan sejumlah penyegaran dan peningkatan performa. Bahkan untuk urusan efisiensi, sumber Liputan6.com menyebut bahwa Grand New Avanza dan Grand New Veloz dijanjikan lebih irit bensin 15 persen dibandingkan model pendahulu.
Ini tak terlepas dari mesin 1 NR dan 2 NR yang didukung dual VVT-i. Sebagai informasi, Avanza yang diniagakan saat ini masih mengandalkan mesin dengan seri 3SZ-VE.
Pada waktu rilisnya nanti, Toyota pun akan menyediakan Veloz dengan opsi mesin 1,3 liter (1NR dual VVT-i) yang tersedia dalam pilihan transmisi manual dan otomatis.
Sementara itu, mobil baru ini bakal punya tampilan yang lebih ciamik, baik di eksterior maupun interior. Untuk menunjang hiburan, dibekali pula sistem infotainment dengan layar sentuh.
Aspek ubahan ketujuh, Grand New Avanza dan Grand New Veloz bakal punya fitur yang lebih lengkap untuk urusan keselamatan, termasuk rem ABS di semua tipe dan kursi ISOFIX.
Toyota Jadi Brand Mobil Paling Pengaruh di Dunia TOYOTA Denpasar Bali– Majalah Forbes setiap tahunnya menerbitkan daftar merek paling berharga di dunia (most valuable brands). Lima teratas ditempati merek nonautomotif yang sudah sangat dikenal, yakni Apple, Google, Microsoft, Coca-Cola, dan Facebook.... selengkapnya
TOYOTA BALI, Perhelatan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2017 resmi dibuka. Berbagai model terbaru baik roda empat dan roda dua bakal mewarnai IIMS 2017. Hub : https://wa.me/6281339654288 selengkapnya
Bengkel Transmisi Mobil Manual di Bali, Kami juga akan memberikan informasi mengenai layanan yang dapat Anda peroleh di Bengkel transmisi mobil Bali agar tetap menjaga kinerja mobil Anda tetap optimal. Pada transmisi manual, pengemudi harus secara manual mengganti gigi dengan... selengkapnya
Harga Toyota Limo Hanya Rp 175 Juta TOYOTA LIMO BALI, Acara dengan konsep One Day Event atau berlangsung hanya satu hari ini adalah salah satu strategi penjualan mereka menjelang akhir tahun. Juga, agar konsumen lebih mudah dalam memiliki kendaraan dari... selengkapnya
Belum ada komentar