Beranda » Avanza » Koleksi Baru Toyota dari segmen MPV, Avanza, Sienta, Voxy

Koleksi Baru Toyota dari segmen MPV, Avanza, Sienta, Voxy

Dipublish pada 1 October 2017 | Dilihat sebanyak 1.036 kali | Kategori: Avanza, Sienta, Voxy

Toyota Bali, Toyota Astra Motor (TAM), bakal turut serta dalam ajang pameran otomotif Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017. Selama 10 hari pameran, pabrikan asal Jepang itu akan memboyong mobil baru hingga seri terbatas dalam beberapa segmen.

httpwwwbali toyotacomDari segmen multi purpose vehicle (MPV) kelas atas, salah satu mobil yang akan tampilkan yaitu Toyota All New Voxy. Sementara line-up dari seri terbatas masih dari segmen MPV, Avanza dan Sienta.

Toyota selalu berupaya menghadirkan produk berteknologi dan layanan melebihi ekspetasi pelanggan,” kata Vice Presiden TAM Henry Tanoto di kawasan Kuningan.

Untuk produk edisi khusus, Toyota akan menghadirkan beberapa mobil dari segmen low cost green car (LCGC) sampai sedan. Beberapa di antaranya adalah Toyota Agya, Vios dan Corrola Altis. Jumlah keseluruhan mobil yang akan ditampilkan berjumlah 28 unit. Ruang pamer Toyota sendiri akan bertempat di hall 10B Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD, Serpong, Tangerang.

Ke-28 unit itu akan menempati berbagai disegmennya masing-masing serta terdiri dari empat zona. Zona keluarga diisi oleh Hi-Ace, Innova, Avanza Limited, Veloz dan Sienta Limited. Kemudian zona adventure, terisi Fortuner, Hilux, Rush, Yaris Heykera dan Venturer.

Untuk zona aktif, terdiri dari jajaran Vios, Yaris TRD, Agya TRD, Calya, Corolla Altis dan Toyota 86. Berlanjut ke zona eksekutif akan tampak lebih premium, melalui All New Voxy, Camry Hybrid dan Alphard Hybrid.

Sementara, berbagai teknologi racikan Toyota turut akan pamer selama berlangsungnya acara. Beberapa teknologi itu akan mengusung visi ramah lingkungan melalui hybrid terbaru. Ada juga beberapa mesin kepunyaan Toyota yang diisi mesin dual VVT-i Sienta, Dual VVT-i Agya dan GD Engine. Tidak lupa, beberapa teknologi keselamatan untuk mencegah kecelakaan yang dikembangkan Toyota.

“Kami berharap pengunjung GIIAS 2017 dapat merasakan semangat Toyota dengan menghadirkan produk, teknologi dan layanannya,” kata Executive General Manager TAM Fransiscus Soerjopranoto.

Bagikan ke

Belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Artikel Lainnya
httpwwwbali toyotacom

Toyota Jadi Brand Mobil Paling Pengaruh di Dunia

Dipublish pada 21 June 2016 | Dilihat sebanyak 11.861 kali | Kategori: Agya, Alphard, Avanza, Camry, Corolla Altis, Dyna, Etios, Fortuner, Hiace, Hilux, Innova, Land Cruiser, Nav1, Rush, Sienta, Toyota FT 86, Veloz, Vios, Yaris

Toyota Jadi Brand Mobil Paling Pengaruh di Dunia TOYOTA Denpasar Bali– Majalah Forbes setiap tahunnya menerbitkan daftar merek paling berharga di dunia (most valuable brands). Lima teratas ditempati merek nonautomotif yang sudah sangat dikenal, yakni Apple, Google, Microsoft, Coca-Cola, dan Facebook.... selengkapnya

httpwwwbali toyotacom

Info Suku Cadang Toyota di Denpasar Bali

Dipublish pada 26 July 2018 | Dilihat sebanyak 1.283 kali | Kategori: Toyota Lain

Butuh Info Stok dan Harga suku cadang mobil toyota di Bali? Pesan sekarang di Agung Toyota Bali cukup SMS atau hubungi segera di nomer Simpati: 081-339-654-288. Hub : https://wa.me/6281339654288 selengkapnya

info Promo Toyota Petang Bali 081339654288

info Promo Toyota Petang Bali 081339654288

Dipublish pada 24 June 2025 | Dilihat sebanyak 188 kali | Kategori: Toyota Lain

Info Toyota Petang Bali, daftar harga dan  promo toyota bali silahkan kunjungi dealer resmi toyota Bali Website Toyota ini resmi dan terpercaya di Kecamatan Petang, Kabupaten BADUNG yang bertujuan untuk membuka akses seluas-luasnya kepada masyarakat desa dalam mencari informasi mobil... selengkapnya

httpwwwbali toyotacom

Lewat Toyota, Bisa Tukar Tambah Mobil Segala Merek Denpasar Bali

Dipublish pada 12 September 2018 | Dilihat sebanyak 1.504 kali | Kategori: Tukar Mobil Baru, Tukar Mobil Bekas

Toyota Bali, untuk memberikan jasa pembelian mobil baru di Agung Toyota Bali dengan cara trade in alias tukar tambah lewat Toyota Trust. Harga Terbaik dan Bawah pulang mobil baru kesayangan Anda. Hub : https://wa.me/6281339654288 selengkapnya